FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PARTISIPASI WANITA USIA SUBUR PADA POS PELAYANAN TERPADU (POSYANDU) DI KEL. UNTIA KEC. BIRINGKANAYA KOTA MAKASSAR

Fahmy Husain, Lenny Suaib

Abstract


ABSTRACT

The purpose of the research ar to know factor afecting Participation Of The Productive Age Woman At Integrated ServiceStation (POSYANDU). The method of the research sis qualitative. The data collected through observation, interview, and document study. The informants were productive agae woman at untia subdistrict, Biringkanaya district of Makassar City. The results show participation of the woman is not maximally achieved due to knowledge of sickness and healthy is depend on their activities. The preventive service concept is not needed yet by the productive age woman. They still depend on curative services. The supporting factors such as facilities and posyandu’s cadres have not fully followed the posyandu’s program. The function of integrated program (KIA-Safety of mother chil-, KB- family planning-, nutrition, immunization, and P2 diarrhea)still have obstacles at paramedics’ activities.

 

Keywords : Participation, Productive age woman, Integrated Service Station (POSYANDU)

 

ABSTRAK

 

Penelitian ini bertujuan memperoleh informasi secara mendalam tentang faktor-faktor yang mempengaruhi partisipasi wanita usia subur dalam mendapatkan pelayan Posyandu dan Faktor sarana dan aktifitas pelayanan dalam pelayanan Posyandu dengan menggunakan metode observasi dan wawancara mendalam terhadap Informan. Hasil penelitian ini diperoleh bahwa Partisipasi Wanita Usia Subur pada Posyandu di Kelurahan Untia belum sepenuhnya tercapai secara maksimal. Hal ini diakibatkan oleh pengetahuan wanita usia subur tentang sakit-sehat masih didasarkan pada pengamatan pada keaktifan seseorang dalam beraktifitas, sehingga konsep pelayanan preventif  belum terasa dibutuhkan oleh wanita usia subur, dan masalah kesehatan yang dihadapi masih didasarkan pada ketergantungan mereka pada pelayanan kuratif saja. Bahkan Posyandupun masih dianggap sebagai pelayanan kuratif oleh mereka. Faktor-faktor penunjang seperti sarana yang didasarkan pada fasilitas dan kader posyandu yang tersedia belum sepenuhnya mengikuti program penyelenggaraan Posyandu, begitupun pada fungsi keterpaduan program (KIA, KB, Gizi, immunisasi dan P2 diare) dalam aktifitas pelayanannya masih terkendala pada keaktifan petugas kesehatan.


Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.61354/ag.v1i2.15

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Published By : Balai Besar Pelatihan Kesehatan (BBPK) Makassar

Office : Jl. Moha Lasuloro No.59, Antang, Kec. Manggala, Kota Makassar, Sulawesi Selatan 90234

Email : bbpkmakassar12@gmail.com


ANDRAGOGI KESEHATAN BBPK MAKASSAR TERINDEX


SUPPORTED BY

Media Reference Manager

 

View My Stats